Episodios

  • "ADIL Ke Anak Itu Kayak Gimana? YUK, CEK LAGI!”
    Oct 12 2024

    Sering kali kita sebagai orang tua MERASA SUDAH memperlakukan Anak-anak dengan ADIL. Yakin? BENER2 YAKIN nih udah, Dad Mom? 🤔

    Bentar yah, kita tanya dulu yuk ke si Kakak, atau si anak Tengah, atau si Bungsu, mereka sudah MERASA diperlakukan / disayang dengan ADIL gak sih? Hmmm… 🤷‍♂️🤷‍♀️

    Di episode ini kita ngobrol SANTAI tentang gimana ADIL ke anak itu sebenarnya. Dengerin yuk, SIAPA TAU ADA YANG KELEWAT! 🎧

    #enjoyparenting

    Más Menos
    30 m
  • 🎙 "Dari TANTRUM ke BONDING: 𝗥𝗔𝗛𝗔𝗦𝗜𝗔nya di Sini!" 🎧
    Sep 28 2024

    Dad Mom, jangan langsung melabel Anak “Kamu nih suka Tantrum ya, kenapa sih?” Karena justru momen tantrum Anak bisa jadi momen bonding sama dia. HAHHHHH??? Kok Bisa?? Bisa dong! Rahasianya di episode FB2B ini🎙️

    Kenapa anak tantrum? Apakah bisa dicegah? Atau... justru jadi momen spesial buat makin dekat sama anak? 🤔🤯

    Di episode kali ini, kita bakal bahas cara-cara simpel buat tetap tenang saat anak tantrum dan gimana mengubah situasi chaos jadi peluang bonding! 💪💕

    Parents as agent of change — kamu bisa jadi kunci perubahan buat si kecil. Yuk, temukan rahasia di balik tantrum yang mungkin belum kamu tahu!

    Klik play sekarang dan siap-siap jadi lebih rileks pas anak tantrum! 😎🔊

    Ehh iya, jangan lupa juga ikut webinarnya ya! 🌟

    #EnjoyParenting

    Más Menos
    39 m
  • "Selamat Yaaa, Udah Sah Jadi Bapak!" 🎉
    Sep 21 2024

    Punya pengalaman seru atau unik waktu menyambut bayi pertama? Setiap Dad Mom, ayah dan ibu punya privilege masing-masing, dan itu perlu kita hargai 😊

    Nggak ada yang salah, enjoy, aman, dan happy bareng pasangan dan si kecil! 😎 Kayak pengalaman LJ nih, hehe, kepoin yuk di episode ini! 😁

    Siap buat enjoy parenting dengan cara yang paling pas buat kamu?


    #enjoyparenting

    Más Menos
    30 m
  • "BONDING dengan ANAK Lewat BERMAIN"
    Sep 14 2024

    Main bareng anak itu katanya bikin makin dekat, tapi gimana caranya kalau kita bingung mau main apa? 😅 Apalagi kalau udah sibuk kerja, eh, pas weekend malah anak jadi kayak nggak kenal. Nah, di episode ini kita kasih jawabannya! Ternyata, bonding lewat bermain itu nggak cuma seru, tapi juga cara paling natural buat bikin anak nyaman dan dekat sama kita.


    Mau anak masih balita atau udah remaja (1,5 tahun sampai 16 tahun), semua bisa ikut! Jadi, penasaran kenapa main itu kuncinya? 🎯 Yuk, dengerin sampai habis, dan jangan lupa subscribe biar nggak ketinggalan tips seru lainnya buat jadi orang tua asik! 🎉


    #enjoyparenting

    Más Menos
    40 m
  • "Ekspresiin Aja Lewat Seni: Temukan Cara Healing yang Beda"
    Sep 7 2024

    Punya masa lalu yang masih menghantui? Emosi yang terus tertahan, sampai bikin hari-harimu terasa berat? Rasanya hidup mumet, kusut, nggak bahagia? ✋


    Ini waktunya buat Dad Mom membuka membuka diri, mengenal diri, dan memproses diri lewat seni! 🎨✨ Dengerin pengalaman LJ yang ikut "Unlock and Express Yourself Through Arts" dari Aldian Prakoso & Adaptive Parenting. Ini bukan kelas crafting atau belajar menggambar – ini perjalanan mengenal dan memproses diri lebih dalam.


    Jadi, siap unlock diri lewat seni? 🎧 Klik play dan dengerin perubahan LJ!


    #enjoyparenting

    Más Menos
    38 m
  • Gimana Mengajarkan EMPATI Pada Anak?
    Aug 17 2024

    Pastinya bukan dengan berteori, “Nak, Empati itu adalah blablabla…” 😁Dad Mom perlu mencontohkan langsung praktik empati, simpelnya ya berempati dulu aja kepada Anak sih 😊

    Di episode ini, Dad Aldian juga berbagi tips bermain dengan Anak yang pesan moralnya adalah empati. Dengerin yuk!

    #enjoyparenting

    Más Menos
    34 m
  • Apa Sih Buta Warna Parsial Pada Anak?
    Aug 10 2024

    Mungkin gak mudah untuk menerima ketika anak dinyatakan buta warna parsial, buat si anak, juga buat si ortu. Mungkin bisa berasa kayak dunia runtuh dan impian buyar… Gimana cara kita accept dan move on? Itu yang Aldian & LJ sharing di episode ini. Dad Mom juga boleh komen dan sharing yah.

    #enjoyparenting

    Más Menos
    21 m
  • ML Pas Ada Anak: Yes / No?
    Aug 3 2024

    Episode ini 18+ ya Dad Mom. Urusan kamar tidur nih soalnya, hehe. Aktivitasnya sih sehat ya, penting untuk intimacy, tapiii kalau sampai anak mendengar suara-suara erotis, atau melihat adegan-adegan yang dia nggak ngerti… Nah loh, gimana tuh?! 🔥🔥🔥

    #enjoyparenting

    Más Menos
    32 m