Episodios

  • The latest news SBS Audio Indonesian Program – Tue 20 January 2026 - Berita terkini SBS Audio Program Bahasa Indonesia – Selasa 20 Januari 2026
    Jan 20 2026
    The latest news SBS Audio Indonesian Program – Tue 20 January 2026. - Berita terkini SBS Audio Program Bahasa Indonesia – Selasa 20 Januari 2026.
    Más Menos
    12 m
  • Community: Playing gamelan to learn Indonesian - Komunitas: Bermain gamelan untuk belajar bahasa Indonesia
    Jan 20 2026
    In November 2025, GamelandAnanda hosted a gamelan meeting, which was attended by nine gamelan groups from Victoria. The purpose of this event is to promote traditional instrumental music in Java and Bali, which includes percussion instruments as well. - Pada bulan November 2025, GamelanDanAnda menyelenggarakan pertemuan gamelan, yang diikuti oleh sembilan grup gamelan dari Victoria. Tujuan acara ini adalah untuk mempromosikan musik instrumental tradisional dari Jawa dan Bali itu, yang meliputi instrumen perkusi pula.
    Más Menos
    8 m
  • The new Indonesian Criminal Code has drawn criticism since its official enactment - KUHP Indonesia yang baru sejak secara resmi berlaku sudah menuai kritik
    Jan 19 2026
    Indonesia officially enacted its new Criminal Code on January 2, 2026, replacing the old one. The new Code is intended to create a national criminal law based on Pancasila. However, in the short time since its enactment, the new Code has drawn criticism. - Indonesia secara resmi memberlakukan KUHP barunya mulai tanggal 2 Januari 2026, menggantikan KUHP lama. KUHP baru ini dimaksudkan untuk menciptakan hukum pidana nasional yang berlandaskan Pancasila. Namun demikian dalam waktu yang singkat sejak pemberlakuaannya, KUHP baru itu telah menuai kritik.
    Más Menos
    16 m
  • SBS Audio Indonesian Program – Mon 19 January 2026 - SBS Audio Program Bahasa Indonesia – Senin 19 Januari 2026
    Jan 19 2026
    SBS Audio Indonesian Program – Mon 19 January 2026. - SBS Audio Program Bahasa Indonesia – Senin 19 Januari 2026.
    Más Menos
    45 m
  • Venus Williams pemain tunggal putri tertua dalam Kejuaraan Tenis Terbuka Australia 2026
    Jan 19 2026
    Rekor jumlah penonton, lebih dari 100.000 penggemar memadati Melbourne Park pada hari Minggu, hari pertama babak utama Australian Open 2026. Para unggulan Carlos Alcaraz [[al-kah-rath]] dan Aryna Sabalenka telah melaju ke babak kedua, begitu pula petenis dunia Australia Talia Gibson.
    Más Menos
    6 m
  • Berita terkini SBS Audio Program Bahasa Indonesia – Senin 19 Januari 2026
    Jan 19 2026
    Berita terkini SBS Audio Program Bahasa Indonesia – Senin 19 Januari 2026.
    Más Menos
    7 m
  • Budaya: "Sisa-Sisa": Sebuah Refleksi Memori dan Ketangguhan di Sydney Festival 2026
    Jan 13 2026
    Panggung bergengsi Sydney Festival 2026 akan menjadi saksi bisu dari sebuah pertunjukan emosional bertajuk "Sisa-Sisa". Karya ini merupakan kolaborasi apik antara koreografer asal Indonesia, Murtala, dan istrinya, Alvira O’Sullivan, yang dipentaskan di Bankstown Arts Centre.
    Más Menos
    6 m